BeritaDaerahPARIWISATAPemerintahanUtama

Ambon Belum Memiliki Strategi Digital Tourism

68
×

Ambon Belum Memiliki Strategi Digital Tourism

Sebarkan artikel ini
Tour becak sejumlah turis asing dari Kapal Pesiar Pacific Explorer baru-baru ini di Ambon.

Strategi Digital Tourism

Menurutnya, Dispar Kota Ambon samasekali tidak memiliki digital tourism. Contohnya pada layanan internet dan wifi, Dispar Kota Ambon, bisa berkolaborasi dengan Dinas Kominfo kota Ambon dalam mengembangkan infrastruktur telekomunikasi dan informatika (TIK).

Selain itu, dalam pemulihan sektor pariwisata dan ekonomi kreatif juga harus dibarengi dengan menerapkan strategi yang tepat bagi sektor akomodasi di kota Ambon, agar dapat bertahan. Salah satu caranya adalah melakukan adaptasi dengan menawarkan fasilitas WFH (Work From Hotel), untuk para pekerja profesional yang membutuhkan refreshing di tengah kesibukan pekerjaannya.

Informasi Melalui Smartphone

“Platform media sosial memiliki peranan yang cukup kuat untuk mempromosikan destinasi wisata kota Ambon. Oleh karena itu, membuat spot-spot wisata Instagramable menjadi salah satu strategi mempromosikan tempat wisata secara gratis agar dapat meningkatkan wisatawan,” ujarnya.

Baca Juga  Survei Terbaru LAWAMENA Unggul, Masyarakat Maluku Ingin Gubernur Baru

Karena semua serba digital kata Abidin, tentu harus dibarengi dengan kemudahan akses wisatawan untuk menuju lokasi wisata. Mulai dari memesan tiket perjalanan, memilih transportasi, menentukan akomodasi, hingga mencari informasi tentang destinasi wisata yang dituju semua bisa dilakukan lewat smartphone.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *