Komisi II DPRD Maluku menegaskan akan terus memantau hasil kajian dan meminta PT BKP–BTR serta instansi teknis bertanggung jawab terhadap setiap dampak lingkungan yang ditimbulkan. (AM-18)
Tongkang Milik BPK-BTR Terbelah Cemari Laut Maluku, Perusahaan Atasi Dampak Lingkungan
