BeritaDaerahHukum & KriminalUtama

Kuasa Hukum Keluarga Alfons : Pemerintah Harus Menghargai Hak-Hak Rakyat

38
×

Kuasa Hukum Keluarga Alfons : Pemerintah Harus Menghargai Hak-Hak Rakyat

Sebarkan artikel ini
Kuasa Hukum Keluarga Alfons, Jo Syaranamual.

“Kurang lebihnya dokumen yang tadi diserahkan itu berupa dasar kepemilikan yang diperkuat dengan putusan-putusan pengadilan yang sudah teruji secara formil maupun materil sudah inkrah sampai pada mahkamah Agung,” katanya.

Ia menegaskan bahwa keluarga Alfons siap untuk melakukan upaya hukum jika hak-hak mereka tidak terakomodir.

“Kalau dari pihak keluarga, sepanjang haknya terakomodir terfasilitasi ya berarti kita juga diwajibkan untuk menghargai itu. Tapi kalau haknya tidak terakomodir kita punya hak juga untuk melakukan upaya hukum,” tambahnya.

Ia menambahkan Komisi akan melakukan penelusuran dengan pihak BPN dan pihak bagian aset untuk melakukan kajian ulang terkait dasar dasar kepemilikan dari pemerintah dalam hal ini sekolah-sekolah yang dibangun di atas tanah milik keluarga Alfons. (AM-18)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *