Tak hanya itu, Komisi II juga berencana melakukan evaluasi menyeluruh terhadap pelaksanaan MBG selama Ramadhan sebagai dasar perbaikan ke depan.
“Tujuan utama kami adalah memastikan setiap siswa yang berhak tetap mendapatkan asupan gizi yang layak, meskipun berada dalam suasana bulan puasa,” pungkasnya. (AM-18)










