BeritaNasionalPolitikUtama

Jumlah Menteri Kabinet Prabowo Difinalkan Sebelum Pelantikan

44
×

Jumlah Menteri Kabinet Prabowo Difinalkan Sebelum Pelantikan

Sebarkan artikel ini
Politisi Gerindra, Sufmi Dasco

Muzani mengatakan, Prabowo ingin para pembantunya di kabinet kelak adalah orang-orang yang memang ahli di bidangnya masing-masing.

Menurut Muzani, menteri yang berasal dari partai politik pun harus tetap ahli di bidangnya.

“Pak Prabowo ingin ini adalah sebuah pemerintahan zaken kabinet. Di mana yang duduk adalah orang-orang yg ahli di bidangnya, meskipun yang bersangkutan berasal atau diusulkan dari parpol,” ujar Muzani di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Senin (9/9/2024) lalu.(***)


Baca Juga  Satu Surat Suara Bertuliskan "Omong Kosong" buat Reno Patty Pimpin GMKI Cabang Ambon 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *