BeritaDaerahHukum & KriminalUtama

H-1 Masa Tenang Pilkada, Lapas Wahai Gelar Apel Siaga dan Ikrar Netralitas ASN

12
×

H-1 Masa Tenang Pilkada, Lapas Wahai Gelar Apel Siaga dan Ikrar Netralitas ASN

Sebarkan artikel ini
Kepala Lapas Wahai, Tersih Victor Noya, yang bertindak sebagai inspektur dalam Apel Siaga serta Pengucapan dan Penandatanganan Ikrar Netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) yang berlangsung di lapangan Lapas pada Sabtu (23/11).(Istimewa)

“Ikrar netralitas ASN yang telah kita ucapkan bersama dan ditandatangani semua petugas adalah ranjau bagi kita sendiri bila diingkari. Pedomanilah UU Nomor 20 Tahun 2023 tentang ASN dan PP Nomor 94 Tahun 2021 tentang Disiplin PNS”, ajaknya.

Tersih mengimbau jajarannya untuk terus menjaga situasi kondusif. “Mari kita ciptakan Pilkada yang demokratis. Tingkatkan sinergi dengan aparat penegak hukum serta terus menjaga situasi kondusif memasuki masa tenang yang dimulai hari minggu besok, sampai berakhirnya pilkada,. Terus menjaga netralitas sehingga pesta demokrasi di Propinsi Maluku dan Kabupaten Maluku tengah dan secara khusus didalam Lapas Wahai ini dapat berjalan jujur dan adil,”pungkasnya.

Kontributor : Lapas Wahai

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *