Komandan Lanud Pattimura, Kolonel pnb Sugeng Sugiharto, S.Sos., M.M., menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya atas semangat dan perjuangan para atlet, serta berharap prestasi ini menjadi motivasi bagi seluruh personel Lanud Pattimura untuk terus mengembangkan potensi diri di berbagai bidang. **
Atlit Tinju Sasana Dirgantara Lanud Pattimura Raih Prestasi Di Kejurda Bupati SBB Cup I 2025
