BeritaDaerahPemerintahanUtama

Ambon Jadi Lokasi Kajian Mitigasi Bencana Tsunami Selain Bali dan IKN

25
×

Ambon Jadi Lokasi Kajian Mitigasi Bencana Tsunami Selain Bali dan IKN

Sebarkan artikel ini
Pj. Wali Kota Ambon, Dominggus N. Kaya menerima kehadiran tim peneliti SATREPS dari Jepang terkait dengan Proyek kerjasama untuk mitigasi bencana di kota Ambon, Jumat (13/9/24) di Rumah Jabatan Wali Kota, Karang Panjang. (PPID)

Sementara itu, menurut Syamsidik, Kepala Tsunami and Disaster Mitigation Research Center (TDMRC) Universitas Syiah Kuala Banda Aceh Ambon menjadi salah satu lokasi kajian dari tim peneliti, selain Bali dan Ibukota Nusantara (IKN).

“Ambon dipilih karena pertimbangan BNPB, dengan potensi bencana yang terjadi yakni Tsunami akibat gempa bumi dan longsor bawah laut,” terangnya.

Syamsidik berharap pertemuan dengan Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon dan stakholder lainnya akan memperkaya pemenuhan data terhadap mitigasi bencana Tsunami yang dapat dimiliki oleh Pemerintah dan masyarakat lewat proyek ini.(**)

Baca Juga  Menag Ajak Masyarakat Rayakan Akhir Tahun dengan Beribadah Dibanding Nyalakan Kembang Api

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *